Model Rambut Segi Panjang Tampak Belakang

Bagi wanita pasti tidak asing dengan model rambut segi panjang, ini merupakan salah satu gaya yang juga digemari anak muda hingga orang dewasa. Tampilannya yang trendy tidak akan membuat Anda  terlihat monoton dan boring. Meskipun tidak setenar gaya rambut wanita lainnya, tapi hairstyle ini juga mempunyai berbagai kelebihan yang sangat berguna bagi wanita.

Model Rambut Segi Panjang Tampak Belakang
Model Rambut Segi Panjang Tampak Belakang

Salah satu kelebihannya adalah Anda tidak perlu melakukan perawatan yang intensif, cukup perawatan normal saja sudah dapat membuat rambut terawat dan indah. Memang wanita adalah makhluk yang sangat jeli dengan detail, terutama detail penampilan. Bahkan untuk tampak belakang pun harus diperhatikan detailnya. Yang pasti, keseluruhan penampilan haruslah dibuat semaksimal mungkin.

Model Rambut Segi Panjang Tampak Belakang

Gaya rambut ini sebenarnya hampir sama dari gaya segi yang lain, tetapi pada bagian bekalangnya lebih diperhatikan dan diberi bentuk yanglebih menarik seperti bentuk V. Untuk menerapkan style ini maka Anda harus mempunyai panjang rambut yang cukup, jika tidak maka hasilnya tidak akan maksimal. Setelah bentuk didapat maka Anda bisa mulai memberikan variasi seperti pewarnaan, bisa coklat atau blonde dan bisa disesuaikan juga warnanya dengan selera masing-masing.

model rambut segi bentuk V pada bagian belakang
model rambut segi bentuk V pada bagian belakang

Gaya rambut Anda tampil lebih bervolume dan terurai indah maka bisa menambahkan layer secukupnya. Gaya rambut segi panjang ini biasanya diterapkan pada model-model agar tampil lebih cantik, apalagi jika rambut yang terlihat berkilau. Variasi lainnya adalah dengan menambahkan curly pada rambut belakang, ini akan membuat penampilan menjadi lebih menggemaskan. Carannya cukup mudah dan hanya membutuhkan alat pengeriting rambut dan vitamin rambut.

Rambut yang panjang seperti ini juga akan membuat wanita lebih terlihat anggun, apa lagi jika dikombinasikan dengan busana long dress. Tapi untuk kegiatan bekerja juga akan membuat penampilan semakin menarik. Secara tidak langsung ini juga akan berakibat baik pada karir Anda karena dengan tampil maksimal dikantor biasanya aka mendapat perhatian lebih dari karyawan lain maupun bos. Tidak mustahil jika Anda akan sering dipromosikan.

rambut segi panjang kombinasi curly
rambut segi panjang kombinasi curly

Sebenarnya gaya rambut ini terbilang fleksibel karena akan tetap pantas untuk berbagai acara dan keperluan, termasuk untuk kegiatan sehari-hari. Jika Anda ingin penampilan tetap OK, ada baiknya melakukan perawatan rambut di salon secara berkala, baik satu atau dua bulan sekali. Tujuannya agar rambut tetap sehat dan bentuknya tetap bagus sehingga bisa terurai secara sempurna dan indah dipandang.

Merawat model rambut segi panjang tampak belakang sebenarnya tidak begitu susah, hanya saja harus diperhatikan betul perawatan hariannya. Cukup keramas dan memakai kondisioner setiap sore maka kesehatan rambut tetap terjaga. Tapi Anda harus sesuaikan shampo dan kondisioner yang cocok dengan jenis rambut dan kesehatan kulit kepala Anda.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Model Rambut Segi Panjang Tampak Belakang

0 comments:

Post a Comment